Menarik sekali melihat fenomea #10yearchallenge merebak dimedsos. Banyak perubahan yang nampak dari beberapa kawan dimedsos membuat collage foto yang beda 10 tahun tersebut, dan memberi masking 2009 dan 2019.
Nah kalo temen-temen blogger pastinya masih ingat postingannya 10 tahun silam yah, dan kalo dibaca kembali tulisan 10 tahun yang lalu dijamin pasti senyum-senyum sendiri sambil meringis. Menulish yang sederhana apa adanya, berbagi dengan iklas ada yang membaca syukur dilirik doang pun tiada mengapa.
So #10yearchallenge nya accepted yah dengan cara Rumah Kedua, cekidot gambar dibawah

Selamat Malam dan lupakan #2019gantipresiden

Seorang Blogger dari Bali yang aktif menulis di Rumah Kedua, namun selalu dipenuhi kalau…,
“kalau tidak lupa, kalau ada waktu, kalau tidak sedang sibuk, kalau ada niat, kalau lagi pengen…”